Lulusan MARS UMY memiliki potensi besar untuk berkarier di berbagai sektor industri kesehatan, khususnya di bidang manajemen rumah sakit. Berikut beberapa prospek karir yang dapat dicapai:
Waktu penerimaan mahasiswa hanya 1 periode yaitu Bulan Desember sampai Juli di tahun depannya dan saat ini terdiri dari 1 kelas saja yaitu Kelas Reguler.
Pelaksanaan perkuliahan dimulai dari Matrikulasi yang diberikan sebagai kompetensi tambahan yang wajib diikuti seluruh mahasiswa, meskipun non SKS, dengan tujuan untuk mempersiapkan mahasiswa dengan berbagai latar belakang pendidikan S1 untuk memiliki prior knowledge yang memadai dalam menerima perkuliahan di MARS UMY.
Perkuliahan dilaksanakan setiap hari Jum'at dan Sabtu (6 sesi per minggu), dengan 1 SKS setara 50 menit x 16 tatap muka offline dan online (termasuk ujian). Lamanya kegiatan belajar per hari adalah 3 sesi (1 sesi=50 menit) atau 2,5 jam. Kegiatan pembelajaran dilaksanakan setiap: